Xiaomi Mi 5s Plus, Harga, Spesifikasi, Kelebihan dan Kekurangannya

Xiaomi Mi 5s Plus, Harga, Spesifikasi, Kelebihan dan Kekurangannya

Xiaomi Mi 5s Plus, Harga, Spesifikasi, Kelebihan dan Kekurangannya (dok: gsmarena.com)

Xiaomi Mi 5s Plus, Harga, Spesifikasi, Kelebihan dan Kekurangannya – Techno.web.id, Xiaomi Mi 5s Plus adalah versi upgrade atas Mi 5 dan bahkan Mi 5s, Xiaomi melakukan perbaikan di sejumlah spesifikasi yang diusung Mi5. Mi 5s Plus mempunyai bentang layar 5,7″ dengan dibalut body metal yang cantik dan diperkuat dengan chipset tercepat saat ini Snapdragon 821, makin mengukuhkan ponsel flagship ini sejajar dengan Samsung Note 7.

Seperti keluarga Mi lainnya, Xiaomi Mi 5s Plus juga tidak dilengkapi dengan slot Sdcard tambahan, jadi anda harus cukup dengan penyimpanan internalnya saja. Mungkin, Lei Jun menganggap, internal memori Ponsel Andorid ini sudah besar, ini kelemahan dari Xiaomi Mi 5s Plus. Nilai minus lainnya adalah, tidak adanya pelindung layar, Mi5 dulu masih dilengkapi dengan Corning Gorilla Glass.

Poin Konten

Fitur Utama/ Kelebihan

  1. 5.7 “layar LCD IPS resolusi 1080p, 386ppi;
  2. Snapdragon 821 chipset (2x 2,35 GHz dan 2x 2,2 GHz core), Adreno 530 GPU;
  3. 4/6 GB RAM
  4. penyimpanan Internal 64GB / 128GB
  5. Kamera belakang 13MP, dengan hybrid AF, warna dan monokrom sensor, f / 2.0 aperture; dual-tone flash; 2160p video di 30fps; 1080p @ 30fps.
  6. 4MP f / kamera depan 2.0, merekam video 1080p pada 30fps.
  7. Android 6.0 Marshmallow dengan MIUI 8
  8. pemindai sidik jari (Finger Print Scanner).
  9. 3.800 mAh baterai non-removable, dengan fitur pengisian cepat (quick charging).

Kelemahan/ Kekurangan

  1. Tidak ada ekspansi microSD, alias tidak bisa ditambah.
  2. Tidak ada perlindungan layar yang memadai.
  3. baterai disegel, mungkin tidak dapat diganti.
  4. Tidak ada optical image stabilization pada camera, tidak ada efek bokeh.
  5. Tidak ada radio FM, ada speaker stereo.

Harga Xiaomi Mi 5s Plus

Dengan segudang kelebihan tersebut, Xiaomi Mi 5s Plus dihargai sekitar Rp. 5.500.000.

Xiaomi Mi 5s Plus, Harga, Spesifikasi, Kelebihan dan Kekurangannya | techno.web.id | 4.5

Leave a Reply